PUPUK


Pupuk adalah : material yang mengandung satu atau lebih unsur hara esensial bagi tanaman

PUPUK KALIUM


Jenis pupuk yang khusus mengandung kalium relatif sedikit jumlahnya. Umumnya sudah dicampur dengan pupuk atau unsur lain menjadi pupuk majemuk. Se­hingga menjadi pupuk yang mengandung kalium, nitrogen dan atau fosfor (dua atau lebih hara tanaman). Kadar pupuk K dinyatakan sebagai % K2O.  Konversi kadar K2O menjadi K adalah sebagai berikut: % K2O = 1.2 X % K, … Baca lebih lanjut